Kalian tau gak sih kalau Instagram kali ini sudah menjadi hak milik dari perusahaan Meta? Hal ini memang sudah lumayan lama, namun baru viral baru – baru ini, sehingga Facebook mengubah nama perusahaannya menjadi Meta. Hal tersebut dilakukan untuk menetralisir adanya perbedaan yang saat ini mulai terlihat dengan kehadiran IG dalam perusahaan media sosial ini.
Baca juga ini: Cara melihat kapan terakhir online di Instagram tanpa DM
Instagram sendiri juga bentuk media sosial yang sangat populer sampai saat ini, didalamnya juga berisi fitur yang lumayan banyak seperti memblokir orang yang tidak disuka. Hal ini memang menjadi salah satu fitur yang dapat mencegah terjadinya perkelahian di dalam Instagram. Nah kita harus tahu bagaimana cara melihat akun Instagram yang memblokir kita.
Inilah cara melihat akun instagram yang memblokir kita, agar kita gak penasaran lagi!
1. Cara melihat akun Instagram yang memblokir kita, dengan tidak bisanya di tag
Cara yang pertama yang bisa kalian lakukan adalah dengan cara memposting sesuatu dengan tag orang tersebut. Jika tidak bisa atau tidak ditemukan maka benar bahwa akun tersebut telah memblokir kalian. Sehingga kalian tidak bisa men tag dia sebab akun yang telah diblokir akan terputus semua aksesnya.
2. Dengan cara melihat DM Instagram akun tersebut
Cara kedua bisa kalian lakukan dengan cara yang cukup gampang, yaitu dengan melihat DM atau chat pribadi kalian. Jika didalam chat tersebut sudah tidak bisa mengirim pesan artinya akun kalian telah diblokir oleh akun yang kalian chat. Sehingga kalian tidak bisa lagi mengirim pesan dalam bentuk apapun kepadanya.
3. Menggunakan cara melihat postingan, apakah masih bisa dilihat atau tidak
Cara melihat akun Instagram yang memblokir kita dengan melihat postingan yang telah diposting oleh akun tersebut. Jika semua postingan suatu akun sudah tidak bisa kalian lihat, salah satu arti yang valid adalah akun kalian telah diblokir. Sehingga postingan apapun dan kapanpun dia kirim tidak akan bisa dilihat oleh kalian
4. Foto profil yang tersetting ke foto default (saat sebelum disetel foto custom)
Saat akun kalian di blokir oleh seseorang makan foto profil orang tersebut akan hilang dan foto profil akan ke setting dengan foto default. Foto default biasanya hanya ilustrasi berbentuk orang namun hanya berwarna abu – abu dan putih. Jika kalian menemukan akun dengan hal demikian maka ada dua kemungkinan yaitu diblokir atau memang belum di setting.
5. Tidak bisa dicari di dalam pencarian akun Instagram
Untuk akun yang tidak bisa dicari nama akunnya di fitur pencarian akun di Instagram artinya adalah orang tersebut memblokir kalian. Sehingga kalian tidak akan menemukan lagi akun tersebut terkecuali dengan menggunakan akun yang berbeda. Sehingga itu menjadi tanda terakhir yang bisa menjadi notif untuk mengetahui akun sedang diblokir.
itulah beberapa cara melihat akun Instagram yang memblokir kita, sehingga kita tahu bahwa orang ini punya masalah dengan kita. Dari sekian banyak cara tadi, cara mana nih yang bisa kalian coba dan menurut kalian akan berhasil dengan sempurna.
Kalian bisa mencoba hal tersebut untuk mengetahui siapa saja orang yang memblokir akun kita versi https://seluruh.com/. Sehingga rasa kepo yang membuat kalian kepikiran akan hilang karena sudah mengetahuinya. Semoga bermanfaat dan dapat kalian pergunakan dengan baik, sampai jumpa pada konten selanjutnya dengan bahasan yang lebih seru.
Baca juga ini: Cara Hapus Cache Instagram di Iphone dan Android lain