3 Cara Melihat Orang Yang Stalking TikTok Kita, Dijamin Bisa

cara melihat orang yang stalking tiktok kita

Share

WhatsApp
Facebook
Twitter

Membahas soal TikTok, TikTok merupakan sebuah aplikasi media sosial yang sedang ramai dibicarakan, bagaimana tidak, aplikasi TikTok mempunyai banyak inovasi-inovasi baru yang terus dikeluarkan oleh pihak pengembangnya. Aplikasi TikTok juga tak hanya memberikan sarana hiburan dan edukatif berupa video saja kepada penggunanya, tetapi aplikasi TikTok juga memberikan fitur yang lebih dari itu, contohnya pengguna bisa mengikuti akun TikTok pengguna lain, pengguna bisa mengirimi pesan ke pengguna lain, dan sebagainya.

Tapi, pernahkah Anda merasa penasaran sebagai pengguna TikTok, sebenarnya apakah ada yang menstalking akun TikTok Anda? Jika kalian merasa penasaran akan hal tersebut, kalian tidak perlu khawatir, karena pada aplikasi TikTok sudah ada fitur dimana Anda dapat mengetahui siapa saja yang melihat lihat akun TikTok Anda, bisa dibilang Anda bisa melihat siapa saja yang menstalking akun TikTok Anda. Oleh karena itu, seluruh.com akan memberikan kepada Anda 3 cara melihat orang yang stalking akun TikTok Kita.

3 Cara Melihat Orang Yang Stalking TikTok Kita

1. Melihat Orang Yang Stalking TikTok Kita dengan Tayangan Profil

Perlu Anda ketahui, sebelum Anda memakai fitur riwayat pengguna profil, alangkah baiknya Anda mengetahui beberapa hal ini, yaitu:

  • Pengguna lain dapat melihat bahwa Anda telah mengunjungi profil mereka dalam 30 hari terakhir.
  • Hanya Anda yang dapat mengunjungi profil Anda.
  • Hanya menampilkan pengguna yang sama-sama mengaktifkan fitur riwayat pengguna profil.
  • Anda dapat menonaktifkan fitur riwayat pengguna kapan saja.

Setelah Anda tahu beberapa hal ini, mari Kita lanjutkan ke langkah-langkah mengaktifkan fitur riwayat pengguna. Simak langkah-langkah di bawah ini:

  • Buka aplikasi TikTok Anda, pada halaman utama Anda bisa ubah ke menu profil.
  • Tekan simbol garis 3 di bagian pojok kanan atas, kemudian pilih menu “privasi”.
  • Lalu Anda bisa cari dan pilih menu “tayangan profil”.
  • Selesai, sekarang Anda sudah bisa melihat tayangan profil di TikTok Anda.

Baca juga: 5 Cara Menghilangkan Watermark TikTok di Android Terbaru!

2. Melihat Orang Yang Stalking TikTok Kita dengan Tab Notifikasi

Selain itu, Anda juga dapat melihat orang yang stalking akun TikTok Anda dengan menggunakan tab nontifikasi. Bagaimana caranya? Perhatikan langkah-langkah berikut ini:

  • Buka profil TikTok Anda lalu arahkan pada tab notifikasi.
  • Lalu tekan opsi kotak masuk di bagian bawah layar.
  • Anda bisa melihat notifikasi dari akun TikTok Anda.
  • Sistem TikTok akan memberikan kalian notifikasi bahkan nama pengguna yang melihat akun Anda, pada opsi ini Anda bisa menekan untuk melihat siapa saja pengguna yang melihat akun Anda.

3. Melihat Orang Yang Stalking TikTok Kita dengan Mengaktifkan Riwayat Kunjungan

Terakhir, Anda dapat melihat orang yang stalking akun TikTok Anda dengan cara mengaktifkan riwayat kunjungan. Ikuti Langkah-langkah berikut ini:

  • Pastikan aplikasi TikTok Anda sudah versi terbaru.
  • Setelah itu, buka aplikasi TikTok Anda dan masuk ke menu profil.
  • Pada menu profil, kalian pilih icon mata yang berbentuk mata di pojok kanan atas.
  • Selanjutnya, setelah ke halaman awal riwayat kunjungan profil, silahkan Anda baca terlebih dahulu ketentuan dari fitur ini, setelah itu tekan aktifkan.
  • Sekarang Anda bisa mengetahui siapa saja yang menstalking Anda dalam 30 hari terakhir.

Demikianlah 3 cara melihat orang yang stalking TikTok Kita, yang seluruh.com berikan kepada Anda, jika Anda tertarik dan ingin melihat berbagai info-info menarik seputar tips dan triks dan info bermanfaat lainnya, Anda bisa mengunjungi situs Kami di seluruh.com.

Baca juga: BERHASIL! Cara Mendapatkan Koin TikTok Dengan Cepat

Tags:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *