Cara Mengetik Menggunakan Suara Tanpa Ribet dan Mudah

Cara Mengetik Menggunakan Suara Tanpa Ribet dan Mudah

Share

WhatsApp
Facebook
Twitter

Cara Mengetik Menggunakan Suara Tanpa Ribet dan Mudah Di Android – Dizaman digital semakin-hari semakin mempermudah hidup kita, dahulu di zaman Thomas Alva Edison belum diperkenalkan sebuah lampu yang bertenaga listrik, hanya bergantung pada cahaya matahari dan sebatang lilin yang sangat amat panjang.

Andai saja Thomas Alva Edison tidak menciptakan lampu di zaman sekarang? Apa yang anda rasakan? Tentunya akan kurang baik untuk kesehatan mata kita, oleh sebab itu di zaman dahulu di umur kurang dari 30-40 sudah memiliki mata yang rabun, itu disebabkan karena mereka sangat hobi membaca buku di malam hari dengan bantuan cahaya lilin saja.

Ketika teknologi semakin hari semakin berkembang, tentunya di zaman sekarang banyak sekali alat teknologi yang semakin hari semakin canggih dan bermanfaat bagi banyak orang, salah satunya adalah mengetik menggunakan suara saja.

Google tahu apa kebutuhan yang diinginkan kepada semua, salah satunya adalah dapat mengetik menggunakan suara saja. Sejujurnya tools dari google docs ini meluncurkan tools untuk mengetik menggunakan suara sejak 2015 tahun yang lalu, sejujurnya ini bisa dikatakan terlalu cepat google meluncurkan fitur tersebut, tetapi mau tidak mau kita harus mengikuti kecepatan teknologi di setiap zaman ke zaman.

Cara Mudah Mengetik Menggunakan Suara di HP Android Anda

Disaat anda sedang malas untuk mengetik, atau mungkin saja anda tidak bisa mengetik terlalu cepat di HP android anda, ataupun keyboard di HP android anda sedang bermasalah? Jangan takut kami akan memberikan cara dan tips mudah mengetik menggunakan suara di hp android anda saja:

  • Membuka aplikasi google docs, anda bisa mendownload aplikasinya atau anda bisa akses google docs di browser google chrome anda di HP.
  • Klik sekitar tempat yang akan mengetik
  • Klik ikon microphone terdapat pada bagian atas keyboard anda. Terkadang tidak semua sama posisi microphone hp anda
  • Sekarang anda bisa memulai berbicara tentang materi yang ingin anda ketik secara otomatis, ucapkan secara pelan dan jelas
  • Dan selamat! Anda bisa mengetik menggunakan suara HP android anda saja.

Cara Mudah Mengetik Menggunakan Suara di PC

Mengetik menggunakan suara selanjutnya adalah

  • Langkah pertama anda bisa membuka https://docs.google.com/ di google chrome
  • Pastikan sudah login gmail anda di google chrome
  • Buka dokumen blank ataupun dokumen yang pernah anda buat
  • Klik menu tools dan pilih opsi voice typing, dan kamu bisa menggunakan cara Ctrl Shift + S
  • Klik bahasa indonesia pada atas mikrofon
  • Klik sekitar dokumen anda untuk mengetik secara otomatis dan klik ikon mikrofon
  • Klik allow kalau ada pop-up izin
  • Mulailah berbicara apa yang ingin di ketik pada dokumen anda jika ada warna mikrofon
  • Pastikan setiap ucapan yang anda ucapkan itu benar

Semoga bermanfaat  pada cara mengetik menggunakan suara, agar bisa mempermudah setiap pekerjaan atau tugas yang anda ingin buat, jangan lupa baca tips yang lainya juga ya, sampai jumpa di artikel selanjutnya

Tags:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *